Sabtu, 05 Mei 2012

Effective Class = Interactive Class?

Effective class = interactive class.
Interactive class = dual way information.

dalam kelas yang interaktif, tak ada istilah menggurui. tak ada diam untuk sesuatu yang salah. tak ada malu untuk saling berbagi, menunjukkan kesalahan dari sistem cara kita belajar dalam berbagai materi yang akan dipelajari.

dalam kelas yang efektif, tidak ada tanda titik. (tak boleh ada yang bosan atau berhenti belajar dengan alasan apapun).
dalam kelas yang efektif, hanya ada tanda tanya. (sebuah suasana yang membuat kesalahan sebagai pelajaran. membuat diskusi sebagai metode yang membuat ketagihan).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar